投稿

7月, 2021の投稿を表示しています

Acara Online Bunka No Hi 2021 "Nihon Bunka no Hi : Shashin Kontesto Cosplay & Action Figure"

イメージ
          Pada kesempatan kali ini, Himpunan Mahasiswa Jurusan Jepang (HMJJ) STBA LIA berhasil melaksanakan kegiatan workshop Nihon Bunka ni Tobikomu dengan judul kegiatan Nihon Bunka no Hi : Shashin Kontesto Cosplay & Action Figure yang diadakan secara daring melalui Zoom. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Sabtu, 03 Juli 2021, yang berlangsung mulai pukul 10.00 WIB. Acara ini bertujuan untuk memberikan wadah bagi para cosplayer dan juga pecinta Action Figure untuk menyalurkan minat mereka di masa pandemi seperti sekarang ini dalam berkompetisi. Mengingat kondisi dimana event-event budaya Jepang yang pada kali ini hampir tidak terlaksanakan, kami dari HMJJ ingin mengangkat kembali kompetisi-kompetisi yang ada agar khalayak yang suka terhadap budaya Jepang dapat terhibur.           Kegiatan dibuka oleh MC pada pukul 10.00 WIB, kemudian disambung dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya pada pukul 10.02 — 10.04 WIB den...